Bhabinkamtibmas“ Briptu Auri Dukung Ketahanan Pangan Dengan Budidaya Bawang.

- Redaksi

Rabu, 19 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane, SuaraNesia.com – Sebagai wujud hadirnya Polri dalam program ketahanan pangan Polda Aceh, Kali ini Bhabinkamtibmas Polres Aceh Tenggara ikut berupaya untuk menjaga ketahanan pangan kemudian mengajak warga untuk menanam Bawang Merah yang berada di Desa Bambel Gabungan. Kecamatan Bambel Kabupaten Aceh Tenggara, Rabu (19/10/2022).

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kamtibmas serta mengajak warga masyarakat untuk menjaga penguatan ketahanan di bidang pangan untuk menjaga berjalannya roda perekonomian dan kehidupan masyarakat.ujarnya.

Baca Juga :  Diduga Gelapkan Uang Puluhan Calon Pemasang Listrik Baru, Mantan Sekdes Ketupat Busairi Disorot

Sementara itu Kapolsek Bambel Iptu Sabri. S. H., menyebutkan, Kegiatan Bhabinkamtibmas itu adalah salah satu bentuk upaya menjaga berjalannya roda perekonomian, serta menjaga ketahanan pangan di wilayah binaannya.ucapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Oleh karena itu katanya bahwa, “Mengingat pangan menjadi sektor penting di tengah kenaikan Harga BBM yang melanda Indonesia, tentunya langkah-langkah preventif perlu kita lakukan,” tegas Kapolsek.

Baca Juga :  Aku ingin Menjadi Polisi Seperti Ayah

Lebih lanjut katanya bahwa, Presiden Jokowi menekankan bahwa ketahanan pangan sangat penting, terutama terkait dengan kesiapan produksi pangan hingga pendistribusiannya.paparnya menambahkan.

Selanjutnya terkait ketahan kebutuhan rumah tangga ini jelasnya ,“Mudah-mudahan, ini menjadi wujud awal perhatian Polri kepada masyarakat. Agar kiranya, program penanaman bibit bawang merah ini berhasil, dan bisa meningkatkan ekonomi masyarakat,” harap Kapolsek mengahkirinya.(SADIKIN)

Berita Terkait

[LIVE] Pembacaan Maulid Al-Habsyi, Tahlil & Doa Haul Abah Guru Sekumpul Tahun 2025
159 Rest Area Tersebar di Kalsel untuk Menjamu Jemaah Haul Guru Sekumpul ke-20 Tahun 2025
Sekitar 6 Juta Jemaah Datangi Haul Guru Sekumpul ke-20 Tahun 2025
[LIVE] Pantauan CCTV Haul Abah Guru Sekumpul ke-20 Tahun 2025
Review Lengkap Newsindonesia, Pilihan Tepat untuk Backlink Berkualitas
4 Macam Linux Yang Bisa Dicoba Pengguna
4 Cara Unduh Video Pinterest
4 Kegunaan Kamera Ultrawide Pada Gadget
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 20:17 WIB

[LIVE] Pembacaan Maulid Al-Habsyi, Tahlil & Doa Haul Abah Guru Sekumpul Tahun 2025

Minggu, 5 Januari 2025 - 18:41 WIB

159 Rest Area Tersebar di Kalsel untuk Menjamu Jemaah Haul Guru Sekumpul ke-20 Tahun 2025

Minggu, 5 Januari 2025 - 10:09 WIB

Sekitar 6 Juta Jemaah Datangi Haul Guru Sekumpul ke-20 Tahun 2025

Minggu, 5 Januari 2025 - 07:57 WIB

[LIVE] Pantauan CCTV Haul Abah Guru Sekumpul ke-20 Tahun 2025

Sabtu, 4 Mei 2024 - 05:57 WIB

4 Macam Linux Yang Bisa Dicoba Pengguna

Berita Terbaru