Polda Metro Jaya Sebar 1.000 Polisi di Kelurahan, Bantu Masalah Warga Soal Lalu Lintas

- Redaksi

Sabtu, 10 Desember 2022 - 16:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suaranesia.com, Jakarta–Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya akan menyebar sebanyak 1.000 polisi lalu lintas di kelurahan-kelurahan. Mereka ditugaskan menjalankan pelayanan ‘Police Smart’ untuk menangani permasalahan masyarakat di bidang lalu lintas.

Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya (Kombes. Pol. Latif Usman) mengatakan program Police Smart ini untuk mengubah mindset. Dimana biasanya masyarakat ada masalah datang ke polisi, kini warga akan didatangi untuk menyelesaikannya.

Baca Juga :  Hijaukan Hutan, Polres Batu Tanam Bibit Pinus

“Police Smart mulai dilakukan Jumat malam ini sekira pukul 20.00 WIB, akan dilakukan sekaligus dalam rangka HUT ke-73 Polda Metro Jaya,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pihaknya akan fokus menghadapi permasalahan masyarakat di bidang lalu lintas seperti kesulitan membuat SIM dan lainnya,” sambungnya.

Ia mencontohkan polantas akan memberikan informasi kepada masyarakat yang mengalami kesulitan untuk ujian SIM. Nantinya, petugas yang ditempatkan di kelurahan-kelurahan bakal membantu mereka.

Baca Juga :  Dua Warga Peureulak Ditangkap Polisi, Kedapatan Simpan Sabu

“Police Smart juga akan membantu masyarakat yang kesulitan hendak balik nama atau cek fisik kendaraan bermotor milik mereka,” terangnya.

“Diharapkan polantas yang ditugaskan di kelurahan ini dapat mengentaskan permasalahan masyarakat di bidang lalu lintas,” tukasnya. (Red)

Berita Terkait

UMS Jember Rame-rame Sedekah Darah
Sidang Selesai, MK Akan Putuskan Model Pemilu 2024
Kegiatan Jember Berbagi Jadi Atensi, Ini Kata Pakar Hukum Tata Negara
PMI Jember Apel Peringatan Hari Kesiapsiagaan Bencana Nasional
Menindaklanjuti Dugaan Pelanggaran Pemilu, JEPR datangi DPRD Jember
Upaya Menjaga Ekosistem Sungai Bupati dan PMR Tuangkan Eco Enzyme di Sungai Jompo
PMI Jember Gelar Halal Bihalal
Pamer Saldo Rp53 Miliar Kades di Jember Ngaku Bacabup Bondowoso
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 Mei 2023 - 08:05 WIB

UMS Jember Rame-rame Sedekah Darah

Rabu, 24 Mei 2023 - 00:48 WIB

Sidang Selesai, MK Akan Putuskan Model Pemilu 2024

Senin, 15 Mei 2023 - 05:33 WIB

Kegiatan Jember Berbagi Jadi Atensi, Ini Kata Pakar Hukum Tata Negara

Jumat, 12 Mei 2023 - 04:35 WIB

PMI Jember Apel Peringatan Hari Kesiapsiagaan Bencana Nasional

Rabu, 10 Mei 2023 - 01:12 WIB

Menindaklanjuti Dugaan Pelanggaran Pemilu, JEPR datangi DPRD Jember

Jumat, 5 Mei 2023 - 07:59 WIB

PMI Jember Gelar Halal Bihalal

Kamis, 4 Mei 2023 - 18:33 WIB

Pamer Saldo Rp53 Miliar Kades di Jember Ngaku Bacabup Bondowoso

Kamis, 4 Mei 2023 - 01:58 WIB

Eratkan Silaturahmi, PANWASLU Kecamatan Gumukmas Gelar Halal Bihalal

Berita Terbaru

Berita

UMS Jember Rame-rame Sedekah Darah

Sabtu, 27 Mei 2023 - 08:05 WIB

Berita

Sidang Selesai, MK Akan Putuskan Model Pemilu 2024

Rabu, 24 Mei 2023 - 00:48 WIB