Ujian Beladiri Polri syarat bagi anggota yang akan naik pangkat

- Redaksi

Rabu, 7 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Batu – Sebanyak 45 personil Polres Batu yang akan naik pangkat setingkat lebih tinggi pada Pereode 1 Januari 2023,Yang terdiri dari 13 Perwira dan 32 Bintara. Ujian “Beladiri Polri” dalam rangka Kenaikan Pangkat di lapangan Olahraga Panderman Polres Batu Rabu (7/9/2022).

Ka Tim Beladiri Polri Polres Batu Iptu Ivandi Yudistiro mengatakan ” Semua ini dilakukan guna meningkatkan kemampuan personil Polres Batu, dalam hal keterampilan beladiri sebagai pendukung dalam pelaksanakan tugas di lapangan dan merupakan kewajiban untuk mengikuti latihan dan Ujian beladiri Polri bagi anggota Polres Batu yang akan naik Pangkat.

Baca Juga :  Dengan Sigap Pangdam Hasanuddin Terjunkan Prajuritnya Atasi Longsor di Jalan Poros Malino

Tim Pelatih Beladiri Polri Polres Batu, terdiri dari Iptu Ivandi Yudistiro, Aiptu Iwan Dwi, Briptu Hendra Rahmat Perdanan.
Sedangkan materi yang di ujikan tentang dasar dasar beladiri Polri, pukulan, tangkisan, jatuhan, roll depan, roll belakang, serta lainnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Personil Polres Batu harus mempunyai keterampilan di lapangan, oleh karena itu harus dibekali dengan kemampuan beladiri Polri. Maka beladiri sangat penting bagi anggota Polres Batu dengan menggunakan tangan kosong. Penggunaan senjata api merupakan pilihan paling akhir anggota Polri untuk melumpuhkan pelaku kejahatan,” Ujar Katim

Baca Juga :  Kalapas Kelas IIB Kotaagung Hadiri Upacara Pembukaan TMMD Ke-115 Di Kecamatan Air Naningan

Selain itu manfaat dan kegunaan beladiri sangat banyak, salah satunya adalah untuk melatih jiwa disiplin, menjaga kesehatan dan metabolisme bagi tubuh, karena bela diri sama dengan olahraga pada umumnya, namun berlatih bela diri digunakan untuk benteng pertahanan diri dari pelaku kejahatan maupun tindak kriminal,” Ujar Ivandi

Tentunya, mengingat kedepan tantangan tugas yang semakin berat, kegiatan rutin beladiri dilaksanakan Polres Batu akan terus dilaksanakan. Guna meningkatkan keterampilan, dan kesiap-siagaan anggota karena selaku anggota Polri sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat. (Batu19)

Berita Terkait

Review Lengkap Newsindonesia, Pilihan Tepat untuk Backlink Berkualitas
4 Macam Linux Yang Bisa Dicoba Pengguna
4 Cara Unduh Video Pinterest
4 Kegunaan Kamera Ultrawide Pada Gadget
Cara Unduh Sound Tiktok Tanpa Video
Cara Downgrade HyperOS Pada Hp Xiaomi
Video Paparan ZI Rutan Kandangan
Link Video Profil Rutan Kelas IIB Kandangan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 1 Desember 2024 - 14:47 WIB

Review Lengkap Newsindonesia, Pilihan Tepat untuk Backlink Berkualitas

Sabtu, 4 Mei 2024 - 05:57 WIB

4 Macam Linux Yang Bisa Dicoba Pengguna

Jumat, 3 Mei 2024 - 11:24 WIB

4 Cara Unduh Video Pinterest

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:38 WIB

Cara Unduh Sound Tiktok Tanpa Video

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:28 WIB

Cara Downgrade HyperOS Pada Hp Xiaomi

Jumat, 29 Maret 2024 - 07:04 WIB

Video Paparan ZI Rutan Kandangan

Jumat, 29 Maret 2024 - 06:50 WIB

Link Video Profil Rutan Kelas IIB Kandangan

Senin, 18 Maret 2024 - 16:52 WIB

Amalan Utama Di Bulan Ramadhan yang Wajib Dilakukan

Berita Terbaru

Teknologi

10 Prosesor (Chipset) HP Terbaik di Dunia Tahun 2024

Rabu, 27 Nov 2024 - 12:25 WIB

Berita

4 Macam Linux Yang Bisa Dicoba Pengguna

Sabtu, 4 Mei 2024 - 05:57 WIB

Berita

4 Cara Unduh Video Pinterest

Jumat, 3 Mei 2024 - 11:24 WIB