Ponpes Darul Istiqamah Patohoni, Gelar Workshop Cara Cepat Hafal Al-Qur’an Metode Al-jazi

- Redaksi

Kamis, 13 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kab. Sinjai, (Sulsel).
SUARANESIA.COM_
Guna meningkatkan kualitas, minat menghafal dan daya serap para santri dalam menghafal Al-Qur’an, Pondok pesantren Darul Istiqamah Patohoni menggelar workshop.
Bertempat di kampus Ponpes Darul Istiqamah Patohoni, Dusun Patohoni, Desa Palae, Kecamatan Sinjai Selatan.
Kamis (13/10/2022).

Workshop cara menghafal Al-Qur’an dengan cepat dan mutqim ini, dengan mengahdirkan langsung penemu motede Al- Jazi, yang sekaligus bertindak selaku pemateri, yakni Ustadz Ahmad Al- Jazi.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan minat hafal para santri dengan cara langsung praktek di tempat selama acara berlangsung, di mulai pukul; 08:00 WITA sampai menjelang Dzuhur.
Dengan dihadiri sekitar 300 lebih santri dan santriwati yang merupakan gabungan dari empat Pondok Ponpes, yaitu Ponpes Darul Istiqamah Biroro, Desa Biroro, Kecamatan Sinjai Timur, Ponpes Darul Istiqamah Lappae, Desa Kalobba, Kecamatan Tellulimpoe dan Ponpes Darul Istiqamah Puce’e, Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan.

Baca Juga :  Supir Truk Viral Yang Disuruh Pushup Dan Diinjak Laporkan Ketua DPRD Depok ke Polisi

(Team Solider Group)

Berita Terkait

Paket Pernikahan Lengkap & Catering Murah Tiga Dara , Bantu Wujudkan Momen Bahagia!
Mahasiswa UINSU Muhammad Razaq Arafi Bangun Startup EduTech Zennit.id untuk Dorong Literasi Digital Anak Muda
Kanwil Ditjenpas Kalsel Berkomitmen Cegah Permasalahan Overstaying
Kanwil Ditjenpas Kalsel Ikuti Pembukaan Perkemahan Pemasyarakatan 2025
Kakanwil Ditjenpas Kalsel: CASN Harus Berkarakter, Disiplin, dan Berintegritas
Kakanwil Ditjenpas Kalsel Lantik Pejabat Manajerial dan Nonmanajerial
Kanwil Ditjenpas Kalsel Matangkan Persiapan Kunker Komisi XIII DPR RI
Kanwil Ditjenpas Kalsel Laksanakan Upacara Hari Lahir Pancasila 2025: Perkokoh Semangat Kebangsaan Menuju Indonesia Raya
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 20:08 WIB

Paket Pernikahan Lengkap & Catering Murah Tiga Dara , Bantu Wujudkan Momen Bahagia!

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:11 WIB

Mahasiswa UINSU Muhammad Razaq Arafi Bangun Startup EduTech Zennit.id untuk Dorong Literasi Digital Anak Muda

Senin, 23 Juni 2025 - 20:19 WIB

Kanwil Ditjenpas Kalsel Berkomitmen Cegah Permasalahan Overstaying

Senin, 23 Juni 2025 - 13:23 WIB

Kanwil Ditjenpas Kalsel Ikuti Pembukaan Perkemahan Pemasyarakatan 2025

Rabu, 11 Juni 2025 - 13:23 WIB

Kakanwil Ditjenpas Kalsel: CASN Harus Berkarakter, Disiplin, dan Berintegritas

Berita Terbaru